Pertama (Lagi)

Akhirnya setelah melalui konfigurasi yang cukup panjang. Dari beli hosting baru lagi.. Hosting baru?? wah pindah rumah nih?? makan-makaann… (huss.!!). Heheheeh.. ni aku abis pindah rumah dari tempat yang lama. Tadine khan aku di IGH, sekarang aku pindah rumah di Rumahweb. Lumayan lah, ada pembaharuan. Dan meskipun harganya jadi agak lebih mahal dari yang kemaren. Tapi ndak papa lah.. 🙂

Barusan aja selese konfigurasi macem-macem, dari setting domain (transfer, moving service) sampe instalasi WP dan berbagai plugins-nya. Huhuhu.. tapi yang bikin sedih sih sebenere postinganku yang dulu pada ilang semuaaa… huwaaa :((

Ya wes lah, dengan demikian, mulai hari ini, jam ini, detik ini. Ple-Q.com secara resmi sudah mulai hidup lagi. Semoga nanti akan ada pengalaman baru dan kejadian baru yang bisa terekam dan bisa menjadi tempat saling tukar cerita sama temen-temen.. GUG!!

Nama: Yogie
Nickname : Ple-Q
Cowok Tulen Yang Menyukai Cewek dan Komputer.
TTL : Semarang, 23 Mei 1984
Lokasi : Semarang
Status : Single a.k.a Jomblo Banget In Relationship
Kerja di Gajahmada FM sebagai Webmaster dan Administrator. (resign thn 2007)
Kerja di PT Telkom Divre IV sebagai Webmaster. (resign thn 2009)
Kerja di USM Semarang sebagai dosen.
HP: +62 81 325 633206
E-mail: mail2yogie@yahoo.co.uk

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.